Cara Melihat IP Address Komputer kita - check ip address / ip number
By Admin - Rabu, 14 November 2012
IP Address pada komputer ada 2 macam yaitu IP static dan IP dinamic. Saat kita menggunaka jaringan wifi atau modem maka kita tidak perlu setting ip static pada komputer karena komputer secara otomatis sudah mendapatkan ip address. Untuk melihat IP address pada komputer kita maka kita bisa megikuti langkah - langkah sebagai berikut:
1. Masuk ke command promt pada komputer anda dengan cara Klik start ---> pilih run, atau menekan tombol shortcut symbol windows + R.
2. Ketikan cmd pada menu run kemudian klik OK atau tekan enter.
Semoga sedikit tutorial dari saya bisa membantu ....
Follow our blog on Twitter , become a fan on Facebook . Stay updated via RSS
0 komentar for " Cara Melihat IP Address Komputer kita - check ip address / ip number "